Timbangan digital adalah sebuah alat timbang barang dengan system kerja secara electronik, bukan manual atau mekanik. Sebelum ada timbangan elektronik/digital semua timbangan menggunakan system mekanik. Sensor berat sampai pembacaan beratnya menggunakan mekanik.
Ini sangat berbeda dengan Timbangan Digital. Timbangan Digital system kerjanya menggunakan komponen elektronik. Mulai sensor berat (load-cell) sampai display yang menunjukkan berat yang ditimbang. Dengan cara kerja electronik ini secara otomatis berat barang yang ditimbang menjadi semakin akurat dan mudah dalam pembacaan berat nya. Kita cukup menaruh barang yang akan di timbangan maka display akan menampilkan beratnya.
Pada timbangan mekanik penampilan berat ini tidak mudah untuk dibaca, anda harus melihat dengan scala yang tertera pada tongkat dengan garis-garis kecil. Anda yang tidak biasa menggunakan timbangan ini pastilah tidak akan bisa membacanya. Itupun biasanya penunjukan berat nya hanya bulatan-bulatan berat.
Kepekaan yang diberikan skala digital mungkin sangat bervariasi berdasarkan tujuan yang itu digunakan. Timbangan yang digunakan untuk mengukur orang umumnya tidak harus sangat tepat sebagai perbedaan dari gram-atau beberapa bahkan, dalam beberapa kasus, beberapa pound tidak sangat signifikan. Oleh karena itu timbangan digital juga memiliki tingkat sensitivitas dari skala yang digunakan.
Pada umumnya timbangan digital sangat banyak sekali efeknya baik bagi penjual maupun pelanggan. Bagi penjual sendiri bisa menghasilkan keuntungan yang cukup luar biasa jika memang menggunakan sebuah timbangan digital yang memiliki keakuratan tinggi. Sedangkan bagi pelanggan bisa mendapatkan sebuah kepuasan karena bisa secara langsung melihat hasil ukur timbangan tersebut. Dan juga bisa mendapatkan hasil pengukuran yang sangat akurat sekali. Fungsi timbangan dari dahulu hingga sekarang ini adalah untuk mengukur berat dari sebuah benda. Dan sekarang ini banyak digunakan oleh para pedagang untuk menimbang barang dagangan mereka.
Ada beberapa macam jenis Timbangan Digital ,antara lain :
1. Timbangan Hewan/Ternak
Timbangan Hewan/Ternak adalah jenis timbangan yang digunakan untuk menimbang hewan baik sapi, kerbau maupun kambing serta sejenisnya.
Ada beberapa macam Timbangan Hewan/Ternak,antara lain:
-Timbangan Ternak Manual model pintu pagar
-Timbangan Hewan Tanpa Kerangkeng
-Portable Animal Scale
-Timbangan Hewan Dengan Kerangkeng
2. Timbangan Lantai
Timbangan Lantai atau kita sering sebut floor scale. Timbangan lantai biasanya mempunyai kapasitas dan ukuran lebih besar. Timbangan Lantai khusus di peruntukan untuk menimbang diatas rata- rata 1000 kg ( 1 ton ).
Timbangan Lantai yang kami produksi memiliki tingkat efisiensi tinggi yang mudah dipindah- pindahkan dengan sistem kontruksi timbangan lantai knock down sehingga mudah dalam penggunaan maupun maintenancenya.
Ada beberapa macam,antara lain:
-Timbangan RM
-Floor Scale FS S A7 series
-Floor Scale FS DS-A7 series
-Timbangan FS DC A7
-Timbangan Lantai Single Frame
-Floor scale FS SS GW series
-Timbangan Lantai Roll On
-Floor Scale Kit
3. Timbangan Gantung/Crane
Timbangan Gantung / Timbangan Crane pada umumnya bisa menimbang mencapai kapasitas lebih dari 100 ton sesuai dengan kebutuhan pengguna.
Ada beberapa macam ,antara lain :
-Timbangan Crane Medium XZ GGE pro
-Timbangan OCS XZ GGE
-Timbangan Crane Wireless
-Timbangan OCS XZ AAE
-Timbangan OCS XZ GSE
4. Timbangan Platform
Timbangan Platform yang di produksi Timbangan Indonesia mempunyai jaminan selama satu tahun termasuk dengan spare part dan purna Jual yang bagus.Timbangan Platform yang ada di Timbangan Indonesia terdapat dua jenis timbangan yaitu timbangan platform digital dan timbangan platform analog.
Ada beberapa macam,antara lain:
-Timbangan Axle Weight System Wireless
-Timbangan Axle Weight System
-Pallet scale with built in printer PSI - GBSS
-Timbangan BS MS A12E+
-Timbangan PSL-A7
-Timbangan BS SS GW
-Timbangan TS-A9+p series
-Bench Scale E8A Roller Comparator Lamp
-Timbangan BS MS Fence A12E+
5. Timbangan Badan
Timbangan Badan adalah timbangan untuk mengukur berat badan seseorang. Timbangan badan sangatlah berguna untuk keperluan data pribadi mengenai berat badan sendiri.
Ada beberapa macam,antara lain:
-Timbangan Bayi
-Timbangan Dacin
-Timbangan Tinggi Badan
-Body Fat Analyzer
-Timbangan Neraca
-Tanita UM051 Timbangan Badan dan Fat Monitor
-Timbangan Berat dan Tinggi Badan
6. Timbangan Hybrid
Timbangan Hybrid adalah salah satu jenis Timbangan Platform yang memadukan antara digital dan mekanik.
Ada beberapa macam,antara lain:
-Timbangan HD A7Small
-Timbangan HD A7Big
7. Timbangan Platform
Timbangan Platform merupakan timbangan yang memiliki tingkat kepricisian lebih tinggi dari timbangan lantai.
Ada beberapa macam,antara lain:
-Timbangan Axle Weight System Wireless
-Timbangan Axle Weight System
-Timbangan BS MS A12E+
-Pallet scale with built in printer PSI - GBSS
-Timbangan PSL-A7
-Timbangan BS SS GW
-Timbangan BS MS Fence A12E
-Timbangan TS-A9+p series
-Bench Scale E8A Roller Comparator Lamp
8. Timbangan Counting
Timbangan Counting atau timbangan hitung merupakan alat timbangan yang biasa digunakan untuk menimbanga barang yang berjumlah.
Ada beberapa macam,antara lain:
-Timbangan ACS-AL
-Timbangan ACS-A
-Timbangan Super SS
-Timbangan Super H20
-JCS-B LED
-JCS-B LCD
-Semi Micro Balance Series 360 EP
-Semi Micro Balance Series 360 ES
-Analytical Balance Series 321 LX
-Analytical Balance Series 320 XB
-Analytical Balance Series 360 EP
-Precision Balance Series 360 EP
-Precision Balance Series 360 ES
-Precision Balance Series 321 LX
-Precision Balance Series 320 XB
-Moisture Analyzer Standard Series 330 XM
-Moisture Analyzer Master Series 330 XM
-Standard Balances Series 165 BJ
-Moisture Analyzer Premium Series 165 BJ
9. Timbangan Duduk
Timbangan Duduk sudah ada sejak zaman dahulu, timbangan duduk dulu dikenal dengan nama timbangan bebek karena bentuknya seperti bebek.
Senin, 12 Januari 2015
Timbangan Digital
Ada beberapa macam,antara lain:
-Timbangan Duduk A-100W
-Timbangan Duduk Nagata L-100
-Timbangan Duduk A-120W
-Timbangan Duduk A-150W
-Timbangan Duduk A-500W
-Timbangan Duduk A-300W
-Timbangan Duduk A-999W
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar